TRAINING ONLINE GOOD CORPORATE GOVERNANCE (GCG) SECARA UMUM

TRAINING WEBINAR GOOD CORPORATE GOVERNANCE

TRAINING PENGENALAN GCG UNTUK PRAKERJA

pelatihan Good Corporate Governance (GCG) Secara Umum online

    Perkembangan  usaha  dewasa  ini  telah  sampai  pada tahap persaingan
    global  dan  terbuka  dengan  dinamika  perubahan yang demikian cepat.
    Dalam  situasi kompetisi global seperti ini, Good Corporate Governance
    (GCG)   merupakan  suatu  keharusan  dalam  rangka  membangun  kondisi
    perusahaan  yang  tangguh  dan  sustainable.  GCG adalah suatu praktik
    pengelolaan   perusahaan   secara   amanah   dan   prudensial   dengan
    mempertimbangkan    keseimbangan    pemenuhan    kepentingan   seluruh
    stakeholders.  Dengan  implementasi  GCG,  maka pengelolaan sumberdaya
    perusahaan diharapkan menjadi efisien, efektif, ekonomis dan produktif
    dengan  selalu  berorientasi  pada tujuan perusahaan dan memperhatikan
    stakeholders approach.

Target Peserta pelatihan gcg secara umum online

     * Dewan Komisaris
      * Direksi
      * Corporate Secretary
      * Komite Audit
      * Komite GCG
      * Bagian Legal dan Compliance
      * Internal Audit perusahaan BUMN & Swasta
      * Dana Pensiun
      * Yayasan/Koperasi
      * Masyarakat umum yang hendak mengimplementasikan GCG

Materi Pelatihan training Good Corporate Governance (GCG) Secara Umum offline

   Hari Pertama:
      * GCG:  Comprehensive Understanding, pada bagian ini akan dijelaskan
        mengenai  apa  itu GCG secara komprehensif dari awal mula inisiasi
        GCG, prinsip-prinsip universal implementasi GCG, Infratructure and
        softstructure  GCG,  best  practices  implementasi GCG, tujuan dan
        manfaat  penerapan  GCG bagi perusahaan dan peran penting agent of
        change  dalam  membangun  GCG  di perusahaan termasuk perkembangan
        isu-isu GCG hingga saat ini.
      * Pentingnya  Code  of  Conduct  di Perusahaan, pada bagian ini akan
        dijelaskan  mengenai  apa  itu Code of Conduct, tujuan dan manfaat
        Code  of  Conduct bagi perusahaan, apa itu dilema etika serta cara
        mengatasinya.
      * Pelaksanaan  Whistleblowing  System di Perusahaan, pada bagian ini
        akan  dijelaskan mengenai apa itu Whistleblowing System, mengenali
        gejala-gejala  pelanggaran  serta  bagaimana  membangun  mekanisme
        Whistleblowing System di perusahaan

    Hari Kedua: training gcg secara umum offline

      * How we implement GCG : The need of change mangement
      * Case  Study  GCG,  pada  bagian ini akan dibahas mengenai beberapa
        kasus seputar GCG dimana peserta akan dilibatkan secara interaktif
        melalui  metode diskusi, presentasi dan role play sehingga peserta
        seolah-olah terlibat langsung dalam kasus yang sedang dibahas.
 

Jadwal Pelatihan ruang-training.co.id tahun 2024 :

Batch 1 : 16 – 17 Januari 2024

Batch 2 : 8 – 9 Februari 2023

Batch 3 : 18 – 19 Maret 2024

Batch 4 : 17 – 18 April 2024

Batch 5 : 13 – 14 Mei 2024

Batch 6 : 4 – 5 Juni 2024

Batch 7 : 17 – 18 Juli 2024

Batch 8 : 5 – 6 Agustus 2024

Batch 9 : 11 – 12 September 2024

Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2024

Batch 11 : 19 – 20 November 2024

Batch 12 : 10 – 11 Desember 2024

Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta

Lokasi Pelatihan Tahun 2021 :

Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan(7.300.000 IDR / participant)

Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.900.000 IDR / participant)

Bandung, Hotel Golden Flower (7.800.000 IDR / participant)

Bali, Hotel Ibis Kuta (8.500.000 IDR / participant)

Lombok, Hotel Jayakarta (8.750.000 IDR / participant)

Catatan :

  • Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
  • Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali

Investasi training:

Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.

Fasilitas training:

Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.

Modul / Handout.

Flashdisk*.

Certificate of attendance.

FREE Bag or bagpacker.